Rendang Gori dan ceker Bunda bisa membuat Rendang Gori dan ceker menggunakan 20 bahan dan 6 langkah. Begini caranya.

Bahan-bahan membuat Rendang Gori dan ceker

  1. Bunda butuh 250 gram nangka muda (gori).
  2. Siapkan 250 gram ceker ayam.
  3. Siapkan 2 batang serai.
  4. Kamu butuh 2 lembar daun salam.
  5. Siapkan 3 lembar daun jeruk.
  6. Siapkan 1 bungkus bumbu rendang cap ayam.
  7. Siapkan 1 bungkus santan kara kecil.
  8. Siapkan 1/2 sdt lada bubuk.
  9. Bunda butuh 1,5 sdt garam.
  10. Siapkan 1 sdt penyedap rasa.
  11. Anda butuh 1 genggam ikan teri.
  12. Anda butuh Secukupnya air dan minyak.
  13. Anda butuh Bumbu halusss.
  14. Siapkan 7 siung bawang merah.
  15. Anda butuh 4 siung bawang putih.
  16. Bunda butuh 6 buah cabai merah keriting.
  17. Anda butuh 1 sdt ketumbar.
  18. Siapkan 1 ruas jahe.
  19. Anda butuh 1 ruas kunyit.
  20. Siapkan 2 ruas laos.

Instruksi untuk memasak Rendang Gori dan ceker

  1. Cuci bersih nangka dan ceker ayam.. kemudian didihkan air setelah air mendidih rebus ceker terlebih dahulu selama lima menit.. beri sedikit sasa klo mau dan klo ngga mau jg gpp.. masukkan sendok besi jg agar lebih cepat lunak nya.. lalu tutup panci nya...
  2. Setelah ceker mendidih, masukkan nangka muda nya kemudian tutup panci masak hingga lunak.. sambil nangka dan ceker di masak ayo kita siapkan bumbu lainnya.. haluskan semua bumbu halus dengan blender beri minyak juga yaa...
  3. Geprek serai dan cuci bersih daun salam dan daun jeruk, siapkan bumbu rendang cap ayam, cairkan santan kara dengan menggunakan air.. jika nangka dan ceker sudah lembut, buang air rebusan kemudian bilas dengan air mengalir lalu tiriskan...
  4. Panaskan minyak dlm wajan, goreng garing ikan teri yang sudah di cuci bersih, lalu masukkan bumbu tumisan.. bumbu rendang cap ayam.. aduk rata sebentar...
  5. Tambahkan lada bubuk, masukkan serai, daun salam dan daun jeruk.. tumis bumbu sampai wangi nya keluar.. tuangkan santan kara yang sudah di larutkan dengan air tadi.. aduk2 aduk sampai mendidih...
  6. Setelah air mendidih, masukkan sayur nangka dan ceker lalu tambahkan garam, penyedap rasa (aku pakai masako sapi) masak sampai air sedikit menyusut dengan menggunakan api kecil dan tetap jaga santan agar tidak pecah.. jgn lupa untuk mengkoreksi rasa yaa.. apabila sudah pas matikan kompor, angkat dan sajikan.

Gampang sekali kan bikin Rendang Gori dan ceker ini? Selamat mencoba.

Source : https://cookpad.com/id/resep/14146211-rendang-gori-dan-ceker

Video Rendang Gori dan ceker