Bunda bisa buat Putu Ayu Gula Merah memakai 9 bahan dan 8 langkah. Begini cara memasaknya.
Bahan-bahan membuat Putu Ayu Gula Merah
- Siapkan 6 butir telur.
- Siapkan 375 gr gula pasir butiran halus.
- Siapkan 1 sdt cake emulsifier (saya sp).
- Kamu butuh 375 gr tepung terigu protein sedang.
- Siapkan 375 ml santan kekentalan sedang (saya 60ml kara + air).
- Siapkan Pewarna secukupnya (saya: pasta pandan).
- Siapkan 250 gr gula merah, iris.
- Siapkan 125 gr kelapa parut, kukus dgn 1/2 sdt garam.
- Bunda butuh 1 sdm tepung tapioka.
Cara buat Putu Ayu Gula Merah
-
Kocok telur, gula pasir dgn kecepatan rendah hingga berbuih. Tambahkan cake emulsifier, kocok dengan kecepatan tinggi hingga kental berjejak..
- Tambahkan tepung terigu sambil diayak, aduk balik menggunakan spatula. Tuang santan sedikit demi sedikit sambil diaduk balik hingga rata..
- Tambahkan pewarna, aduk hingga rata..
- Siapkan loyang,oles dgn mentega tawar. Masukkan kelapa parut yg sdh dikukus dan dicampur dgn tepung tapioka, susun di dasar loyang dan padatkan. Tuang setengah bagian adonan..
- Kukus selama kurleb 20menit, jgn lupa kukusannya dipanaskan terlebih dahulu dan tutup kukusan menggunakan kain tebal agar uap air tidak menetes ke adonan..
- Kemudian taburkan irisan gula merah diatasnya. Dan tuang lagi setengah adonan putu ayu sampai loyang penuh. Kukus lagi selama 30menit sampai putu ayu benar-benar matang..
- Angkat dan tunggu hingga agak dingin, kemudian balik diatas cooling rack..
- Putu Ayu siap dinikmati~~.
Gampang sekali kan membuat Putu Ayu Gula Merah ini? Selamat mencoba.
Source : https://cookpad.com/id/resep/15418647-putu-ayu-gula-merah